Hari Terakhir Pelaksanaan End User Training (EUT) SAKTI dilaksanakan oleh Kanwil Kemenkumham DKI Jakarta
Jakarta, HumasRSUPC – Tim Sub Bagian Keuangan dan Perlengkapan RSU Pengayoman hadiri Giat Sosialisasi End User Training (EUT) Sakti dilaksanakan oleh Kanwil Kemenkumham DKI, Rabu (1/12).Giat dilaksanakan selama 2 hari ini berfokus untuk 3 modul yang terdiri dari Modul Admin, Modul Pelaksaaan dan Modul Pelaporan. Kegiatan ini bertujuan mengedukasi user SAKTI terhadap fitur-fitur (modul) aplikasi SAKTI agar mempermudah penggunaannya. Diharapkan pula terciptanya akuntabilitas kinerja seluruh satuan kerja dilingkungan Kanwil Kemenkumham DKI Jakarta.
Leave a reply
Komentar Terbanyak